Langsa – Badan Narkotika Nasional (BNN) Kota Langsa menggelar Focus Group Discussion bersama Tokoh Masyarakat Gampong Baro Kecamatan Langsa Lama, bertempat di Kantor Geuchik, Senin (17/02/ 2014) Penyuluh BNN Kota Langsa, Syaifullah SH.MM, MH mengatakan, Pencegahan penyalahgunaan narkoba harus dimulai dari keluarga. Dalam keluarga yang sejahtera dengan penuh kasih sayang sebetulnya sudah melaksanakan pencegahan sejak dini, “Anak – anak yang tumbuh dengan ... Read More »